Cara Blokir Situs Tanpa Software

Baik saya akan menjelaskan tentang bagaimana cara memblokir situs yang tidak di inginkan kita agar tidak di buka orang lain
Klik kanan pada Start kemudian pilih explorer atau tekan Ctrl+E pada keyboard anda
Kemudian ketikan kode berikut pada addres "C:\WINDOWS\system32\drivers\etc"

Cari File Hosts

Langkah selanjutnya buka file hosts yaitu dengan cara klik kanan kemudian pilih open with kemudian pilih dengan notepad kemudian OK
Kemudian tambahkan situs yang ingin anda blokir dengan cara menambahkan situs yang ingin di blokir setelah 127.0.0.1 localhost. Misalnya seperti situs dibawah ini: 
127.0.0.1 localhost
127.0.0.2 www.facebook.com
127.0.0.3 www.google.com
127.0.0.4 www.youtube.com


Kemudian save notepad anda.
Kemudian coba anda ke situ yang di block

Postingan terkait:

2 Tanggapan untuk "Cara Blokir Situs Tanpa Software"

> Jika Artikel ini Membantu , Silahkan tinggalkan Komentar Anda
> Jika ingin menuliskan Kode-kode blog , jangan sekali-kali menulisnya dengan lengkap , Karena kodenya tidak akan muncul.
> U Comment I Follow !!!
> (Comment Use Emoticons, Copy Paste this code example: 13 or the other to the column comments)
> "No Spam"
> Do not Forget Leave Your Comment Here ...
> I Highly Appreciate your comment. This blog has been Dofollow.
> Komentar yang masuk SPAM tidak saya hapus dan saya akan Follow (jika link ada)

Follow Blog ini jika ingin mendapatkan informasi paling update